Rasulullah صلىاللهعليهوسلم bersabda :
"Barangsiapa membaca satu huruf dari Kitab Allah( Al- Quran), hingga menurutnya satu hasanah( kebaikan) serta satu hasanah itu sama dengan 10 kali lipatnya. Saya tidak berkata Alif Lam Mim itu satu huruf, namun Alif satu huruf, Lam satu huruf serta Mim satu huruf.”( HR at- Tirmidzi)
TAHUKAH ANDA BERAPA JUMLAH HURUF DALAM AL-QUR'AN?
Al- Quran terdiri dari 114 surah, 30 juz serta 6. 236 ayat bagi riwayat Hafsh, 6262 ayat bagi riwayat Ad- Dur, serta 6214 ayat bagi riwayat Warsy. Imam Syafii mencatat terdapat 1.027.000 ( satu juta 2 puluh 7 ribu) huruf dalam Al- Quran.
Ayo kita berhitung, dengan wakaf 1 Exp Al-Qur'an seharga Rp. 69 ribu untuk para santri di TPQ, Rumah Tahfidz, Pesantren dan lembaga lainnya yang tentu akan dibaca berulang-ulang apalagi dihafalkan, jika dalam 1 bulan bisa khatam 1 kali dengan total huruf Al- Quran berjumlah 1.027.000 huruf.
Apabila 1 huruf diganjar 1 kebaikan serta dilipatgandakan jadi 10 kebaikan dari Allah Taala. Coba hitung 1.027.000 huruf dikali 10, berapa banyak pahala yang akan Allah berikan ke pembaca Al-Quran dan kita sebagai pewakaf Al-Quran?
Lebih dasyatnya lagi jika orang yang menerima wakaf Quran mengajarkan ilmunya ke orang lain begitu seterusnya, maka pahala jariyah akan terus mengalir kepada kita meski kita telah tiada.
Simak apa yang disampaikan oleh Syekh Ali Jaber ⤵️⤵️⤵️
“Apabila manusia meninggal dunia, maka terputuslah semua amalnya kecuali tiga (macam), yaitu: sedekah jariyah (yang mengalir terus), ilmu yang bermanfaat, dan anak shalih yang mendoakannya” (HR Muslim).
Wakaf Al-Quran termasuk sedekah jariyah yang akan menjadi ilmu yang bermanfaat bagi penerimanya dan mereka yang menguasai ilmu Al-Quran akan Allah jadikan anak-anak yang shalih-shalihah
Subhanallah..., seperti itulah pahala yang kita dapatkan apabila kita mewakafkan Al- Quran yang akan dikhatamkan tiap bulan ataupun tiap minggu. Terkadang Allah berikan ganjaran lebih sebab Ia maha pengasih di antara seluruh pengasih.
BERAPA NOMINAL UNTUK BISA IKUT WAKAF AL-QUR'AN?
Tidak ada ketentuan, berapapun harta yang bisa disisihkan semoga Allah memberikan keberkahan. Jika punya untuk seharga satu Al-Quran atau lebih bahkan jika belum cukup satu Al-Quran bisa digabungkan dengan program Wakaf Al-Quran Rame-rame.
Jika mau perhitungan, silakan hitung sendiri berapa banyak Al-Quran yang mesti Anda wakafkan, namun dalam menunaikan Wakaf Al-Quran nanti jangan lupa niatkan ikhlas karena mencari ridhlo Allah dan keberkahannya!
MAU WAKAF AL-QURAN BAGAIMANA CARANYA?
-> Cukup balas chat ini dengan kalimat : JOIN WAQ
-> atau klik link https://wasap.my/6285733604770/JOIN+WAQ
Demikian informasi ini, jika ada benarnya semata karena Allah SWT namun jika ada yang salah dalam penyampaiaan kami itu karena kelemahan kami sebagai hamba yang lemah, untuk itu mohon maaf yang sebesar-besarnya.
0 komentar:
Post a Comment